Jumat, 21 Desember 2012

0 Recovery Data / Mengembalikan Data Yang Hilang Dari Flashdisk

Berikut adalah cara untuk mengembalikan data yang hilang dari flasdisk akibat terkena virus.
Sebenarnya, data tersebut tidak hilang, hanya saja data tersebut di hiden oleh virus dan diganti dengan file lain (biasanya).

Untuk mengembalikan data seperti semula cukup mudah,, saya menggunakan perintah ATTRIB pada DOS.

caranya
1. Ketik Star kemudian ketik Run
2. Ketik CMD
3. Periksa lokasi flasdisk pada exlpore
4. Jika lokasi flasdisk adalah E maka, ketik
5.  E:
6. kemudian ketik
7. attrib -s -h /s /d     (untuk memunculkan kembali data yang di hiden virus)
8. attrib +s +h /s /d    (untuk menyembunyikan data bila perlu)

Silahkan mencoba dan semoga bermanfaat

0 komentar:

Posting Komentar

 

Copyright © 2012 Ardi Zohar Asiqin